Beranda / Testimoni

Testimoni

di mata saya, beliau ini orang yang pantang menyerah, Setia kawan, dan selalu mendidik kami junior-juniornya untuk menjadi orang yang bertanggung jawab akan kehidupan, akan lingkungan, dan tanggup jawab akan masa depan nantinya, kalimatnya selalu itu saja, siapapun kamu, kamu dalah harapan pendiri bangsa untuk berjuang membawa kehidupanmu, dan lingkunganmu menjadi jauh lebih baik. Sukses selalu bang, sehat selalu

Aditya rachiem
Aditya rachiem

Semangat Juang Bang Andin dalam Pergerakan, memberi andil besar dalam hidup saya, dalam setiap diskusi-diskusi beliau selalu menanamkan rasa tanggung jawab di atas segala nya, Semoga Di lancarkan, dan kami siap mensupport Bang Andin Bahtiar untuk maju kembali melalui Partai Hanura, yang beliau anggap sebagai rumah perjuangan nya.

Umar Kuswara
Umar Kuswara